Aku Butuh
Oleh: Azkia Shofani Aulia Ketika ku terpuruk Hariku memburuk Hatiku tersaruk Gelisah makin menumpuk Aku ini apa? Aku siapa? Aku bisa apa? Aku punya apa? Bukankah rasa itu selalu hadir? Dan memang sulit tersingkir? Aku selalu… Mengadu Aku kembali… Meminta lagi dan lagi ...